Seorang Kades di Jenar, Sragen, Jateng, memasang baliho mengritik kebijakan PPKM Darurat. Baliho itu menyematkan kalimat 'Masih Enak Zaman PKI'.
Selain bertuliskan kata-kata yang kasar, baliho juga dipasangi foto kades berseragam dengan memakai masker di dahi.
Kabar tersebut mendapatkan respons dari politisi PKS Tifatul Sembiring.
"Wah gawat ini...
Yang merasa enak zaman PKI, ya yang dapat keuntungan dari PKI...
Pesantren dan Kiyai justru banyak jadi korban keganasan PKI," kata Tifatul pada Jumat (16/7/2021).
Advertisement
EmoticonEmoticon